BABINSA KORAMIL PASAR KLIWON MENGHADIRI MUSRENBANGKEL GAJAHAN TAHUN 2019

BABINSA KORAMIL PASAR KLIWON MENGHADIRI MUSRENBANGKEL GAJAHAN TAHUN 2019

Minggu, 13 Januari 2019, Januari 13, 2019


BORGOL-NEWS.COM  -  Surakarta, Hari Minggu tgl 13 Januari 2019 , pukul 08.00 wib s/d selesai . Bertempat di pendopo kel gajahan , Babinsa Kelurahan gajahan srd Agus santoso Anggota Koramil 05 / Pasar Kliwon , Kodim 0735 / Surakarta , menghadiri Musrenbangkel gajahan tahun 2019 , untuk kegiatan Musrenbangkel Gajahan dengan tema " Pemerataan Pembangunan Antar Wilayah Menuju Pembangunan Yang Inklusif Dan Berkelanjutan di hadiri sebanyak ± 75 orang dari Perwakilan 9 RW dan Perwakilan 31 RT Kelurahan gajahan , Pasar Kliwon , Surakarta .

Hadir dalam kegiatan Musrenbangkel Kauman adalah =
 1. Ibu Eni Rosana.Sh.sp.Not dari Bapeda
 2. Bp Ahmad khoeroni MM (sek cam psk ) .
 3. Bp Susanto SE  ( lurah gajahan beserta staf nya)
 3. Bp Rustrianto ( ketua LPMK kel gajahan)
 4. Srd Agus santoso (Babinsa kel gajahan)
 5. Aiptu lilik Santoso ( BabinKamtibmas Kelurahan gajahan )
 6. Ketua RW 1 - 9 di Kelurahan gajahan
 7. Ketua RT 1 - 31 di Kelurahan gajahan
 8. Tamu Undangan lainnya .

Adapun Pembahasan dalam MusrenBangkel Kauman Tahun 2019 adalah =
 1. Perekonomian .
 2. Insfrastruktur .
 3. Sosial Budaya .
 4. Pemerintahan Umum .  (0735)

TerPopuler